Kamis, 05 Februari 2015

Tempat Wisata di Pulau Sumatera

Tempat wisata di Sumatera memang tujuan wisata yang menarik perhatian wisatawan asing maupun lokal. Jika anda tertarik mengunjungi Pulau Sumatera tentu anda akan menjumpai banyak tempat wisata yang ada di kawasan pulau ini, karena Pulau Sumatera ini sangat luas sekali dan merupakan pulau terbesar ke-6 di dunia, maka tak heran jika pulau ini menyimpan banyak tempat-tempat wisata yang bisa dijadikan tujuan wisata di saat liburan maupun di waktu senggang.

Tempat Wisata di Kawasan Pulau Sumatera

Tempat wisata yang ada di kawasan Pulau Sumatera ini bisa anda temukan di berbagai kota dan provinsi yang berbeda, karena pulau yang ada di Indonesia ini memang terbagi beberapa titik provinsi diantaranya yaitu Sumatera Barat (SumBar), Sumatera Selatan (SumSel), Sumatera Utara (SumUt), Jambi, Lampung, Kepulauan Riau, Bengkulu, Aceh, dan Riau. Dari beberapa provinsi tersebut tentunya ada tempat wisata yang berbeda-beda, diantaranya yaitu:

Tempat Wisata di Sumatera Barat

  1. Ngarai Sianok di Bukittinggi kab.Agam
  2. Pulau Sikuai di Padang
  3. Cagar Alam Lembah Anai di Tanah Datar
  4. Air Terjun Lembah Harau di Harau Kab. Limapuluh Koto
  5. Istana Pagaruyung di Tanah Datar
  6. Danau Kembar di Solok
  7. Danau Maninjau di Agam
  8. Danau Singkarak di antara Kab. Solok dan Kab. Tanah Datar
  9. Bukit Langkisau di Kota Painan - Pesisir Selatan
  10. Pulau Cubadak di Padang
  11. Panorama Tabek Patah di Padang
  12. Jembatan Akar di Padang
  13. Museum Tri Daya Eka Dharma di Bukittinggi
  14. Pantai Gandoriah di Kota Pariaman


Tempat Wisata di Sumatera Selatan

  1. Sungai Manna di Lahat
  2. Air Terjun Bedegung di desa Bedegung Kec. Tanjung Agung
  3. Candi Bumi Ayu di desa Bumiayu Kec. Tanah Abang Sumsel
  4. Jembatan Ampera di Palembang
  5. Air terjun Bidadari di Lahat
  6. Air Terjun Temam di Lubuk Linggau
  7. Taman Purbakala Kerajaan Sriwijaya di Palembang
  8. Kawah Tekurep di Palembang
  9. Dataran Tinggi Pasema di Lahat
  10. Pulau Kemaro di Palembang
  11. Bukit Siguntang di Palembang
  12. Museum Negri Provinsi Sumsel di Palembang
  13. Goa Putri di Oku
  14. Gunung Serelo di Lahat
  15. Air Terjun Lematang di Palembang
  16. Kebun Binatang Rebang Kemambang di Lahat
  17. Sumber Air Panas Tanjung Sakti di Lahat
  18. Gunung Dempo di Bengkulu

Tempat Wisata di Sumatera Utara

  1. Danau Toba di Medan
  2. Green Hill city di Medan
  3. Air Terjun Sipiso-piso di Karo
  4. Danau Siombak di Medan Marelan
  5. Bukit Gundaling di Medan
  6. Pulau Samosir di Samosir
  7. Air Terjun Dua Warna Deli Serdang
  8. Bukit Lawang di Langkat
  9. Gunung Sibayak di Karo
  10. Pantai Lagundri di Nias Selatan
  11. Pantai Sorake di Nias
  12. Istana Maimun di Medan
  13. Masjid Raya Medan
  14. Danau Linting di Medan

Tempat Wisata di Jambi

  1. Danau Kerinci
  2. Goa Tiangko - Merangin
  3. Pemandian Air Panas Semurup
  4. Taman Nasional Kerinci Seblat
  5. Candi Muaro Jambi
  6. Citra Indah Taman Keluarga
  7. Museum Negri Jambi
  8. Air terjun Telun Berasap
  9. Taman Rimba
  10. Taman Mangan Mangurai
  11. Danau Sipin


Tempat Wisata di Lampung

  1. Taman Wisata Lembah Hijau
  2. Kampoeng Wisata Tabek Indah
  3. Pantai Mutun
  4. Taman Purbakala Pugung Raharjo
  5. Taman Nasional Way Kambas
  6. Pantai Tanjung Setia
  7. Teluk Kiluan
  8. Bumi Kedaton Resort
  9. Pantai Pasir Putih
  10. Pulau Kubur
  11. Menara Siger
  12. Pantai Mandiri
  13. Labuhan Jukung Krui
  14. Pulau Pisang
  15. Taman Nasional Bukit Barisan
  16. Penangkaran Penyu Muara Tembulih


Tempat Wisata di kepulauan Riau

  1. Gunung Daik
  2. Pulau Penyengat
  3. Masjid Sultan
  4. Gunung Bintan
  5. Barelang
  6. Pantai Selat baru
  7. Pantai Pasir Panjang

Tempat Wisata di Aceh

  1. Air Terjun Blang Kolam
  2. Gunung Selawah Agam
  3. Gunung Borni Telong
  4. Kuala Merisi
  5. Pantai Lampuuk
  6. Iboih
  7. Danau Laut Tawar
  8. Air Terjun Suhom
  9. Pantai Terong
  10. Museum Aly Hasymi
  11. Pantai Kuala Parek
  12. Monumen Kerajaan Islam Peureulak
  13. Pantai Pasir Saka
  14. Arung Jeram Sungai Teunom
  15. Pulau Karang
  16. Teluk Rigaih
  17. Goa Klongsong
  18. Pantai Batu Batu Bertupang

Tempat Wisata di Bengkulu

  1. Danau Tes
  2. Pulau Tikus
  3. Benteng Fort Marlborough
  4. Pantai Panjang
  5. monumen Thomas Parr
  6. Museum Negri Provinsi Bengkulu
  7. Pantai Duayu Sekundang
  8. Danau Harum Bastari
  9. Bukit Kaba
  10. Air Terjun Kepala Siring
  11. Pantai Tapak Paderi

Tempat Wisata di Riau

  1. Taman Andam Dewi Bengkalis
  2. Taman Alam Mayang Pekanbaru
  3. Istana Siak
  4. Candi Muara Takus
  5. Danau Limbungan
  6. Pantai Selat Baru
  7. Danau Napangga
  8. Masjid An-nur

Tidak ada komentar:

Posting Komentar